Jumat, 13 Juli 2012

Pergerakan Emas Saat Ini

Gold juga diperdagangkan melemah setelah mengkonfirmasi kisaran 1575 sebagai Resistance dimana gold juga diperdagangkan anjlok sampai dengan kisaran 1550. Dimana setelah gold diperdagangkan melemah sampai dengan kisaran 1550 gold langsung kembali diperdagangkan menguat sampai dengan kisaran 1575 kembali pada sesi pagi hari tadi. Bias dan Momentum gold pada sesi pagi hari tadi adalah Bullish, waspadai bila gold mengkonfirmasi kisaran 1575 sebagai Resistance maka gold akan kembali diperdagangkan melemah dengan Range perdagangan 1550 – 75. Sebaliknya jika gold diperdagangkan menguat diatas kisaran 1575 dan mengkonfirmasinya sebagai Support maka gold akan berpotensi diperdagangkan menguat sampai dengan kisaran 1585 kembali diikuti 1600.
Gold telah diperdagangkan dengan Range 6.60 point yaitu 30% dari Average Rage 22.02 point dan telah diperdagangkan menguat +0.08% dengan High +0.19% dan Low -0.23% dari penutupan perdagangan kemarin.
Resistance Intraday 1575 – 1585 – 1600
Support Intraday 1560 – 1550



Tidak ada komentar:

Posting Komentar